Aksi Kemanusiaan, Kapolsek Jelutung Iptu Choiril Umam Fauzi Turun Langsung Bantu Warga dan Evakuasi Lansia Terdampak Banjir
BICARA POLISI - Aksi Kemanusiaan oleh Kapolsek Jelutung Iptu Moh. Choiril Umam Fauzy, yang turun langsung pantau situasi dan evakuasi warga RT 51 Kelurahan Jelutung, akibat banjir yang melanda kawasan tersebut dikarenakan tingginya curah hujan semalaman.(Minggu, 23/02/2025)
Kapolsek Jelutung bersama Personel dan warga mengevakuasi seorang lansia dengan menggotong bersama-sama untuk dievakuasi ditempat yang aman .
Saat evakuasi debit air mencapai paha orang dewasa, atas bencana banjir ini Kapolsek Iptu Choril Umam menyampaikan "kepada warga yang terdampak banjir untuk segera mengungsi dan pihak Kepolisian dari Polsek Jelutung siap membantu warga agar aman dan selamat. Tingginya curah hujan kepada warga untuk tetap siaga banjir " ungkap Kapolsek. (*/)
Follow bicarajambi.com
Facebook @bicarajambidotcom
Twitter/X @bicarajambidotcom
Instagram @bicarajambidotcom
Tiktok @bicarajambicom
Youtube @bicarajambidotcom
Facebook @bicarajambidotcom
Twitter/X @bicarajambidotcom
Instagram @bicarajambidotcom
Tiktok @bicarajambicom
Youtube @bicarajambidotcom
Bisnis Klik Tautan Ini: PEMASANGAN IKLAN
Peringatan Penting!
Anda dapat menyiarkan ulang, menulis ulang, dan atau menyalin informasi/berita/konten/artikel, namun dengan mencantumkan sumber bicarajambi.com
Tag:
TNI & Polisi Kita